Selamat Datang di RSUD Perdagangan Web
Rumah Sakit Umum Daerah Perdagangan sebagai pusat pelayanan kesehatan di daerah Kabupaten Simalungun yang menyediakan fasilitas rawat jalan dan rawat inap yang memiliki berbagai peralatan kedokteran yang sangat memadai sehingga menjadi Rumah Sakit Rujukan di Kabupaten Simalungun.
Informasi
Dapatkan informasi seputar medis, gaya hidup sehat, dan informasi mengenai RSUD Perdagangan
Rumah Sakit Umum Perdagangan
Kesembuhan pasien harapan kami.
Pelayanan Yang Tersedia
Fasilitas Yang Tersedia
Ruang Ranap dengan tingkatan kelas
RSUD Perdagangan menyediakan ruangan bagi pasien dengan tingkatan kelas mulai dari tingkatan biasa hingga VIP.